MEMAKSIMALKAN PENYERAPAN ENERGI MATAHARI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA DENGAN MENGGUNAKAN DUAL - AXIS SOLAR TRACKING SYSTEM

Authors

  • Wilianto Universitas IBBI
  • Monica Universitas IBBI

Keywords:

solar tracking system, IOT

Abstract

Pada saat ini sudah banyak wilayah terkhususnya Indonesia menggunakan panel surya. Memanfaatkan panel surya dengan mengubah energi matahari menjadi energi listrik. Memanfaatkan pengisi daya memanfaatkan energi matahari telah banyak digunakan di Indonesia dan juga digunakan secara komprehensif untuk menyalurkan energi listrik, khususnya dengan menggunakan pengisi daya yang dikendalikan energi sinar matahari yang dapat mengubah energi matahari menjadi energi listrik. Pada penelitian ini telah dirancang sistem mekanis yang dapat menggerakkan posisi panel surya agar selalu mengikuti arah pergerakan matahari yang diberi nama solar tracking system. Solar tracking system yang dibuat merupakan prototype, solar tracker ini berfungsi untuk mengoptimalkan penerimaan energi matahari oleh solar cell. Untuk itu diperlukan suatu piranti atau sistem otomatis yang dapat menggerakkan panel surya agar selalu tegak lurus dengan arah datang cahaya matahari. suatu sistem otomatis untuk menggerakkan panel surya agar mendapatkan sudut datang sinar vii matahari yang tegak lurus.

Downloads

Published

2024-05-24